Minggu, 05 Februari 2023

Akir dan Awal CGP angkatan 5 Kab. Trenggalek

 


    Tidak terasa perjalanan panjang untuk menjadi CGP  (Calon Guru Penggerak) , tepat tgl 31 Januari 2023, program CGP angkatan 5 dinyatakan di tutup oleh kementrian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi,  sangat panjang sekali rangkain menjadi CGP mulai tes tahap pertama harus mengisi esay, dilanjutkan tes wawancara dan praktek mengajar secara daring, sampai pengumuman dan di yatakan lolos, selanjutnya mengikuti rangkain kegiatan pembelajaran secara daring dan luring dengan mempelajari 10 modul yang sudah di siapkan oleh BBGP Jawa timur.
    Suka dan duka dilalui selama menjadi CGP, karena harus membagi waktu sangat ektra. Waktu untuk megajar siswa di jam dinas dan waktu untuk mengikuti kegiatan CGP dan menyelesaikan tugas di LMS
sangat luar biasa ilmu dan pengalaman yang di dapat dari kegiatan CGP, memang benar-benar ilmu yang di siapkan untuk menjadi pemimpin pembelajar di sekolah, dan tentunya belum saya dapatkan dil bangku perkulian dan diklat-diklat yang selama ini saya ikuti.
    Selain itu semangat belajar temen-temen dalam satu kelas yang luar biasa, bpk surono sebagai fasilitator, Mas agus sebagai PP para narasumber yang hebat-hebat dalam ruang elaborasi pemahaman.
tidak lupa Bpk imam muklis, ibu kun, ibu endah, ibu dias yang selalu kompak dan suport dalam rangkain kegiatan CGP. hari ini ,kegiatan CGP angkatan 5 di tutup namun hari ini juga lembaran baru CGP mengemban amanah untuk membangun negeri ini dengan pembelajaran keterpihakan kepada murid-murid dan murid !!


0 comments:

Posting Komentar